Menuju 1000 Profesor di Indonesia!

   +62 812 1409 8443  Perum. Manglayang Regency Blok C9 No. 9 Bandung

615 Mahasiswa dan 190 Dosen Ikuti KKN KI dan PKM KI di Malaysia, Mendikdasmen Abdul Mu’ti Tegaskan Pendidikan Untuk Semua

goacademica.com – Pemerintah terus berupaya memberikan akses pendidikan pada seluruh anak Indonesia. Termasuk, untuk anak-anak pekerja migran Indonesia yang berada di seluruh pelosok Malaysia.

Salah satu upaya yang dilakukan adalah memperkuat layanan pendidikan bermutu anak-anak migran di sanggar bersama. Misalnya melalui program kemitraan proyek Kuliah Kerja Nyata Kemitraan Internasional (KKN KI) dan Program Kreativitas Mahasiswa Kemitraan Internasional (PKM KI) antara Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Malaysia di Kuala Lumpur dan Perguruan Tinggi Muhammadiyah `Aiysiyah (PTMA).

Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) Abdul Mu`ti menegaskan, pendidikan adalah hak untuk semua. Termasuk anak-anak migran. “Layanan pendidikan bermutu dan merata menjadi pondasi untuk mengantarkan anak-anak migran apapun kondisinya, bagaimanapun status sosialnya, perlu diberikan kesempatan untuk menjadi generasi yang hebat dan kuat,” tuturnya dalam keterangan resminya kemarin.

Baca artikel selengkapnya, “615 Mahasiswa dan 190 Dosen Ikuti KKN KI dan PKM KI di Malaysia, Mendikdasmen Abdul Mu’ti Tegaskan Pendidikan Untuk Semua”
https://www.jawapos.com/nasional/015580709/615-mahasiswa-dan-190-dosen-ikuti-kkn-ki-dan-pkm-ki-di-malaysia-mendikdasmen-abdul-muti-tegaskan-pendidikan-untuk-semua

#breakingnews #beritaviral #beasiswadalamnegeri #beasiswaluarnegeri #dosen #mahasiswa #jurnalilmiah #jurnalinternasional #jurnalscopus #jurnalsinta #kuliah #mahasiswaindonesia #naikpangkat #penelitian #publikasiilmiah #publikasijurnal #publikasijurnalinternational #scopus #scopusjournal . #malaysia #kkn #pendidikan

 

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Email

Recent Post

Tingkatan Jurnal Sinta

goacademica.com – Dalam dunia akademik Indonesia, akreditasi jurnal ilmiah merupakan…
Hubungi Kami
1